News

Boleh Di Coba Pesawat Cessna 208 B-Ex dari Bandara Notohadinegoro Jember.

Rencanakan Perjalanan Suci Anda bersama kami!

Boleh Di Coba Pesawat Cessna 208 B-Ex dari Bandara Notohadinegoro Jember.

Jember MenaraNews.Online“Marketing Director PT Amaya Alam Semesta Olivia Magdalena Mambo mengatakan , Penerbangan antar kota Jember -Surabaya bukan lah hanya sekedar transportasi lintas kota tapi bagi orang yang penghoby sebagai pencinta alam & traveling , cessna grand caravan dg tipe ter baru ini membuat nyaman saat menikmati wisata aviasi.

Apalagi saat melintas di sekitar gunung,bukit,air terjun, kawah gunung , hamparan sawah serta nelayan penumpang akan takjub menikmati pemandangan seolah bermimpi..

Untuk rute Jember -Surabaya selain akan memandang ditengah lautan,juga akan melihat kawasan PLTA/PLTU, Pabrik pabrik , sungai, belokan2 jalan bisa jadi pemandangan yg sedap di mata dan berbeda dari biasanya…nampak begitu jelas dan nyata sehingga membuat penumpang enggan untuk turun ..

Menurut Olivia Magdalena Mammbo sebagai marketing PT. Alam Semesta dengan Cessna 208 B – Ex,mengaku sebelum bekerja di PT .Alam Semesta adalah pecinta challanging dan saat ini bergelut di bidang aviasi memang di akui hal baru akan tetapi dirinya selalu belajar.
Dikatakan di balik Pesawat Cessna 208 B-Ex ada 3 Srikandi yang selalu setia dalam penerbangan.

Olivia Magdalena merasa senang di Bandara Hadinegoro Jember dimana sejak lounching yang di lakukan langsung oleh Bupati Jember Haji Hendy Siswanto beberapa Minggu lalu animo masyarakat untuk menggunakan alat transportasi udara milik nya cukup baik meski hanya ingin njajal penerbangan denga pesawat kecil kapasitas 12 tempat duduk.

Di katakan jangan membayangkan karena pesawat kecil akan tetapi pesawat ini merupakan pesawat Baru sehingga tingkat kenyamanan dan keamanan lebih baik. “Pungkasnya.

(Mn-sta)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button