News

H.Muhamad Nur Purnamasidi Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Partai Golkar : 9 program prioritas Kemendikbudristek RI

Rencanakan Perjalanan Suci Anda bersama kami!

H.Muhamad Nur Purnamasidi Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Partai Golkar : 9 program prioritas Kemendikbudristek RI.

Surabaya •menaranews.online“Kurikulum Merdeka merupakan bagian dari upaya peningkatan kualitas Pembelajaran di sekolah. Hal tersebut di sampaikan Haji Muhamad Nur Purnamasidi ketika menjadi Nara sumber pada Seminar Nasional Di Universitas wijaya putra Surabaya Februari 2023. Seminar Nasional yang mengambil Tema Implementasi Kebijakan Kurikulum Merdeka di sekolah itu Haji Muhamad Nur Purnamasidi(Bang Pur) menyampaikan 9 Program Pemerintah melalui Kemendikbudristek RI .

Dari 9 program tersebut diantaranya menjelaskan tentang Plaform Digital Pendidikan,Kurikulum Merdeka,Asesmen nasional dan Guru penggerak dan sekolah Penggerak.
Sedangkan untuk karakteristik kurikulum merdeka penekanan nya pada pembelajaran berbasis projek melalui projek penguatan profil pelajaran Pancasila serta fokus pada materi esensi sehingga dapat memberikan waktu cukup untuk mendalami kompetensi,literasi dan numarasi.

Dalam kesempatan tersebut Haji Muhamad Nur Purnomosidi juga memaparkan mengenai capaian keluaran tahun 2022 yaitu Dinas Pendidikan telah melakukan pemberdayaan ekosistem pendidikan berupa dukungan terhadap komonitas belajar di daerah serta telah merespon tentang perubahan kurikulum dengan secara aktif melakukan sosialisai terkait kurikulum merdeka kepada satuan pendidikan.

Diharapkan belum optimalnya aktivitas komonitas belajar intra antar sekolah pihaknya mendorong Dinas Pendidikan dan Satuan pendidikan mengaktivasi komonitas Belajar khususnya Intra sekolah yaitu memiliki kegiatan rutin dan mendukung IKM.”pungkas nya .
(Mn-sta)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button