News

Perjuangan Satgas TMMD ke 120 Kodim 0726/Sukoharjo, Langsir Material Pasir Ke Titik Pengecoran

Perjuangan Satgas TMMD ke 120 Kodim 0726/Sukoharjo, Langsir Material Pasir Ke Titik Pengecoran

Sukoharjo menaranews.online”(10/05/2024) – Untuk Kemajuan masyarakat Desa wirun, Satgas TMMD Reg Ke-120 Kodim 0726/Sukoharjo hadir dan memberikan perubahan-perubahan yang cukup signifikan. Dalam jangka satu bulan kedepan TNI,Polri dan warga masyarakat serta pihak-pihak yang terkait bekerja tanpa mengenal lelah bahu membahu membangun desa melalui kegiatan TMMD reguler ke-120 Kodim 0726) Sukoharjo.

Disatu lokasi dimana tempat material pasir ditimbun untuk pengerjaan di lokasi TMMD Reg ke-120 yang disiapkan untuk di langsir menuju sasaran.

Kapten Inf Kurniawan Jayadi Pasiterdim 0726/Sukoharjo menjelaskan pasir tersebut harus dilangsir menggunakan mobil.
“untuk bahan material terutama pasir dan batu yang akan digunakan untuk pembangunan talud dan rabat beteon harus dilangsir untuk mempercepat pengerjaan,” terang Kapten Kurniawan.

(Mn-Agus Kemplu)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button